Jadwal Pelaksanaan Pengenalan Kehidupan Kampus Mahasiswa Baru (PK2MABA) Universitas Jember

Setelah semua pengumuman seleksi masuk perguruan tinggi negeri Univesitas Jember telah diumumkan, maka proses penerimaan mahasiswa baru di UNEJ tahun 2019 telah selesai.

Bagi calon mahasiswa baru yang telah dinyatakan lulus melalui jalur SNMPTN, SBMPTN, maupun SMMPTBR dan telah melakukan registrasi/ daftar ulang, langkah selanjutnya adalah mengikuti kegiatan PK2MABA yang tanggal dan tempatnya telah diumumkan. berikut isi pengumuman tersebut:

Yth. Mahasiswa Baru Angkatan Tahun 2019
Universitas Jember
Jember

Diberitahukan kepada seluruh Mahasiswa Baru Tahun Akademik 2019/2020 tentang pelaksanaan Pengenalan Kehidupan Kampus Mahasiswa Baru (PK2MABA) Tahun 2019 sebagai berikut:



Dalam rangka memberikan perlindungan kepada MABA Tahun Akademik 2019/2020, agar setiap peserta tidak mengindahkan dan menolak segala macam pengumuman terkait teknis pelaksanaan,
penugasan, maupun permintaan data pribadi (misal data diri, data kesehatan, nomor kontak, dsb) selain yang diumumkan oleh Panitia PK2MABA UNEI Tahun 2019.

Selanjutnya, agar setiap MABA UNEI Tahun Akademik 2019/2020 selalu memantau informasiinformasi penting terkini terkait pelaksanaan kegiatan PK2MABA UNEJ Tahun 2019 melalui laman: http://unej.ac.id atau http://kemahasiswaan.unej.ac.id.

Atas perhatiannya disampaikan terima kasih.


Sumber: http://unej.ac.id

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel